Survey ini bertujuan untuk mendapatkan data lengkap para alumni Fakultas Peternakan Universitas Tulang Bawang dan mendapatkan umpan balik mengenai proses pembelajaran. Kedua data ini sangat berguna menjadi basis data dalam mengambil keputusan ke depan dalam rangka meningkatkan mutu pendidikan di Fakultas Peternakan kita yang tercinta ini. Data lulusan juga akan digunakan untuk melakukan tracer studi para alumni Fakultas Peternakan Universitas Tulang Bawang.
Isikanlah 8 Survey Kinerja Organisasi mohon komentar anda seobjektif mungkin. (Kerahasiaan anda dijamin oleh Pimpinan)
Kuesioner ini diharapkan dapat lebih memperbaiki kinerja Fakultas Peternakan, sehingga dapat memberikan pelayanan yang lebih baik untuk kepentingan mahasiswa.
ikuti survey dibawah ini:
- Survey Dekan Fakultas Peternakan UTB Lampung : KLIK DISINI
- Survey Ketua program Studi peternakan Fakultas Peternakan UTB Lampung : KLIK DISINI
- Survey Staf Tata Usaha Fakultas Peternakan UTB Lampung : KLIK DISINI
- Survey Ketua Laboratorium Peternakan Fakultas Peternakan UTB Lampung : KLIK DISINI
- Survey Sarana Prasarana Program Studi Peternakan Fakultas Peternakan UTB Lampung : KLIK DISINI
- Survey Sistem Informasi Fakultas Peternakan UTB Lampung : KLIK DISNI
- Instrumen Evaluasi Pelaksanaan Pembimbingan Akademik : KLIK DISINI
- Survey Instrumen Evaluasi Pembimbing Utama SKRIPSI : KLIK DISINI
Terima kasih anda telah berpartisipasi dalam upaya peningkatan kinerja Fakultas Peternakan. Semoga saran anda dapat bermanfaat.